Dihimpun dari Surya.co.id, berikut nama-nama korban tewas:
1. Sulastri (42) warga asal Desa Gebang Kecamatan/ Kabupaten Jember
2. Pinkan (13) warga asal Desa Tawangalun Kecamatan Rambipuji Kabupaten Jember
3. Arisco (21) warga asal Desa Gumukmas Kabupaten Jember
4. Ida (33) warga asal Desa Tawangalun Kabupaten Jember
5. Bripda Febrian Duwi (25) warga asal Desa Sumber Salam Kecamatan Tenggaran Kabupaten Bodowoso
6. Yuli (42) warga asal Kecamatan Rambipuji Kabupaten Jember
7. Basuni (55) warga asal Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember
8. Sofi (22) warga asal Kecamatan Gebang Kabupaten Jember
9. Sri Wahyuni (30) warga asal Kecamatan Gebang Kabupaten Jember
10. Syaiful bahri (35) warga asal Kecamatan Ajung Kabupaten Jember
11. Kholifah warga Desa Gugut, Rambipuji
Juru Kunci Sudah Beri Peringatan
Diberitakan TribunJatim.com, juru kunci makam Bukit Samboja, Saladin, sudah mengingatkan para peserta ritual.