News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Aldi Tewas Tertembak Polisi, Sosoknya Diungkap Ibunda dan Sang Kakak: Cuma Aldi yang Bisa Diandalkan

Editor: Dewi Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Suasana makam Aldi Aprianto yang tak jauh dari kediamannya. Makam tersebut masih ramai dikunjungi oleh rekan-rekannya. Aldi, korban penembakan polisi dikenal sebagai sosok pendiam, namun juga supel sehingga dikenal sangat baik oleh warga sekitar.

"Saya kan sekarang tinggalnya di Kalasan (Sleman), jadi cuma Aldi yang bisa diandalkan," kata Riki.

Kini ia pun kebingungan, sebab harus memikirkan bagaimana kelangsungan hidup orang tuanya.

Sedangkan ia tinggal jauh dari rumah.

Riki juga menjadi saksi di saat-saat terakhir adiknya tersebut, bahkan sampai menghembuskan napas terakhirnya.

Aldi meninggal dunia saat di RSUD Wonosari.

Riki juga menyebut adiknya sangat dikenal baik oleh warga sekitar, bahkan di luar lingkungannya.

Hal itu terbukti saat pemakaman, di mana ada begitu banyak orang yang datang melayat.

"Baru kali ini ada pemakaman warga sini yang seramai itu," ungkapnya.

Kini, nasi telah menjadi bubur.

Seperti orang tuanya, Riki juga berharap ada keadilan bagi adiknya yang pergi terlalu cepat.

Baca juga: Fakta-fakta Warga Gunungkidul Tewas Tertembak: Briptu MK Berstatus Demosi, Kapolsek Diperiksa

Ngatiyo, ayah Aldi memilih menyerahkan penanganan kasus ke pihak berwajib.

Baginya, hanya mereka yang memahami bagaimana penanganan kasus sebaiknya dilakukan.

"Yang penting diusut sampai tuntas dan adil seadil-adilnya, buat anak saya," katanya.

Kapolsek Girisubo Bakal Diperiksa

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini