News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tungku Nikel Meledak di Morowali

Fakta-fakta Ledakan Tungku Nikel PT ITSS di Morowali, Tewaskan 13 Pekerja Termasuk 6 WNA

Penulis: Jayanti TriUtami
Editor: Suci BangunDS
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pekerja nekat melompat dari ketinggian untuk menyelamatkan diri dari ledakan tungku Smelter PT Indonesia Tsingshan Stainless Steel (ITSS), Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, Minggu (24/12/2023).

Dedy menjelaskan, Kebakaran tungku berhasil dipadamkan pukul 09.10 WITA.

2. 13 Pekerja Tewas, termasuk 6 WNA

Akibat ledakan, sebanyak 13 pekerja dikabarkan tewas.

Dari 13 pekerja, 6 di antaranya merupakan Warga Negara Asing (WNA).

Selain itu, ledakan juga mengakibatkan 51 pekerja mengalami luka berat hingga lika ringan.

Para pekerja yang mengalami luka-luka kini dirawat di klinik 1 dan 2 PT MIP.

Mewakili pihak manajemen PT IMIP, Dedy mengucapkan rasa duka mendalam.

"PT IMIP sebagai perusahaan yang menaungi kawasan lingkar industri Morowali turut berduka sedalam-dalamnya atas musibah ini, terutama keluarga para korban yang terdampak dari tragedi ini," tandasnya.

Baca juga: 12 Pekerja Meninggal Akibat Tungku Nikel PT ITSS Meledak, Serikat Buruh: Perusahaan China Abaikan K3

3. Pekerja Lompat Selamatkan Diri

Sejumlah pekerja nekat melompat dari ketinggian demi menyelamatkan diri dari ledakan di PT ITSS, Morowali.

Berdasarkan video yang beredar di Facebook, terlihat beberapa pekerja melompat dari ketinggian.

Sedangkan sejumlah pekerja lain yang menggunakan helm kuning berlarian menjauhi kepulan asap.

Ada yang melompat dan terbentur dinding bangunan smelter.

Pekerja yang berhasil keluar dari smelter kemudian dilarikan ke pelayanan kesehatan menggunakan truk.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini