News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bukti Bahwa King Cobra Adalah Ular Paling Cerdas

Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi ular kobra

Mereka akan mendekati setiap mangsa dengan cara yang sesuai untuk situasi tertentu dan akan menampilkan serangkaian metode menyerang.

3. Tidak hanya reaktif

Kebanyakan ular hanya reaktif, sementara king cobra melakukan perhitungan.

Sebagai ular yang sangat berbisa, king cobra pun hanya perlu satu serangan untuk menaklukkan mangsa atau mencegah ancaman.

Seorang ilmuwan di tahun 1950-an mencatat bahwa king cobra yang memiliki kelebihan sisik mata daj harus menjalani prosedur untuk menghilangkan sisik tersebut ternyata kooperatif setelah beberapa kali menjalani prosesnya.

Saat itu, king cobra menempatkan diri pada posisi yang tepat, seolah-olah mereka mengerti bahwa mereka sedang dibantu. Ini adalah karakteristik yang tidak tampak di hampir semua reptil lainnya. (Lulu Lukyani)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kenapa King Cobra Dijuluki Ular Terpintar di Dunia?",

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini