"Kemudian tarif Rp 30 juta. Alasannya karena kebutuhan ekonomi," ungkap Endra.
Meski begitu, sosok Cassandra Angelie tidak dihadirkan dalam rilis seperti ketiga tersangka lainnya.
Endra menambahkan, pada kasus ini Cassandra Angelie juga sebagai korban.
"Kenapa tidak ditampilkan, karena saudari CA ini di samping pelaku juga sebagai korban."
"Karena dia adalah orang yang diperjualbelikan oleh muncikari," lanjutnya.
(Tribunnews.com/Febia)
Berita terkait kasus dugaan prostitusi online Cassandra Angelie
BERITA REKOMENDASI