News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lirik Lagu

Lirik dan Makna Lagu Diary Depresiku - Last Child, Derita Anak Akibat Perceraian Orangtua

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Salma Fenty
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lirik dan makna lagu Diary Depresiku - Last Child

TRIBUNNEWS.COM - Berikut lirik dan makna lagu Diary Depresiku - Last Child.

Dipopulerkan oleh Last Child, lagu Diary Depresiku ini dirilis pada tahun 2007.

Lagu berjudul Diary Depresiku merupakan salah satu single pertama Last Child yang bertajuk 'Grow Up'.

Memiliki arti yang mendalam, lagu Last Child ini sempat booming dan terkenal di masyarakat Indonesia.

Lagu Diary Depresiku ini memiliki makna anak jalanan yang menginginkan kasih sayang serta perhatian dari orang tua mereka.

Namun, orang tuanya sudah cerai yang menyebabkan anak tersebut hidup di jalanan untuk mempertahankan hidupnya.

Baca juga: Lirik Lagu Pacar Selingan - Sandrina: Hatiku Hanyalah Mainanmu, Cintaku Hanyalah Selinganmu

Lirik lagu Diary Depresiku - Last Child

Malam ini hujan turun lagi

Bersama kenangan yang ungkit luka di hati

Luka yang harusnya dapat terobati

Yang ku harap tiada pernah terjadi

Ku ingat saat Ayah pergi, dan kami mulai kelaparan

Hal yang biasa buat aku, hidup di jalanan

Disaat ku belum mengerti, arti sebuah perceraian

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini