Link Pantau Badminton Asian Games 2023
Link Pantau Basket Asian Games 2023
Indonesia Kehilangan Dua Medali di Cabor Badminton
Kekalahan tim putra dan putri badminton di babak perempat final membuat kontingen Merah Putih dipastikan kehilangan dua medali.
Dua medali tersebut raib setelah dua tim kandas di kejuaraan beregu Asian Games 2023.
Oleh karena itu, harapan Indonesia dari cabor badminton untuk meraih medali hanya dari kejuaraan individu.
Di mana kejuaraan individu akan dihelat mulai tanggal 2-7 Oktober 2023.
Perhelatan kejuaraan individu dimulai tepat setelah kejuaraan beregu rampung.
Tentunya delegasi Indonesia wajib memanfaatkan kesempatan yang ada demi setidaknya menyumbangkan medali.
Pasalnya, badminton merupakan cabor andalan untuk menambah koleksi raihan medali.