News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Olimpiade Paris 2024

3 Medali Emas dalam Jangkauan Indonesia di Olimpiade Paris 2024: Jorji, Diananda & Zohri Menawan

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung merayakan kemenangan atas pebulu tangkis Thailand Ratchanok Intanon dalam pertandingan perempat final bulu tangkis tunggal putri Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena di Paris pada 3 Agustus 2024. (Photo by Luis TATO / AFP)

Tampil di heat 5, Lalu Zohri finis di posisi kedua dengan catatan waktu 10,35 detik.

Zohri hanya berselisih 0,02 detik dari pelari asal Saint Kitts and Nevis, Naquille Harris yang finis di posisi pertama.

Catatan waktu Zohri ini jauh dari waktu terbaiknya yakni 10,03 detik yang ia bukukan di Osaka pada 2019.

Dengan hasil ini, Zohri akan tampil dalam babak pertama yang juga akan digelar pada hari ini. Zohri akan berlomba dengan atlet lainnya untuk memperebutkan tiket ke babak semifinal Olimpiade Paris 2024.

Baca juga: Bagan Semifinal Tunggal Putri Olimpiade Paris 2024: Jorji vs An Se-young, Asa Menuju Emas

Gregoria Mariska Tunjung

Gregoria Mariska Tunjung juga menjaga asa meraih medali emas, dengan melangkah ke babak semifinal.

Bermain dalam dua set di Porte de la Chapelle Arena, Gregoria Mariska menyingkirkan tunggal putri Thailand, Ratchanok Intanon 25-23 dan 21-9.

Peforma Jorji luar biasa hebat. Terbukti pebulangkis asal Wonogiri, Jawa Tengah itu menciptakan skor afrika dalam keberhasilannya mengalahkan Intanon.

Dengan kemenangan ini, duel Gregoria Mariska Tunjung vs An Se-young tersaji dalam perebutan tiket final badminton tunggal putri Olimpiade Paris 2024, Minggu (4/8/2024) mulai jam 13.30 WIB.

Keberhasilan Jorji ke semifinal, sukses mengukir prestasi menawan. Tunggal putri kebanggan Merah Putih ini mengulang torehan 16 tahun silam milik Maria Kristin Yulianti.

(Tribunnews.com/Giri)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini