News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Timnas Indonesia

Istri Irfan Bachdim Bangga kepada Suami dan Suporter Indonesia

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Jennifer Kurniawan

Laporan Wartawan SuperBall.id, Aulli Reza Atmam

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Jennifer Bachdim, istri dari penggawa timnas Indonesia, Irfan Bachdim, mengungkapkan rasa bangganya terhadap suaminya dan timnas.

Ungkapan rasa bangga itu disampaikan melalui akun Instagram-nya.

Jennifer mengunggah foto Irfan yang sedang berangkulan dengan dua rekannya, Boaz Solossa dan Andik Vermansah.

"Bangga dengan timnas Indonesia dan khususnya bangga dengan sayangku Irfan Bachdim," tulis keterangan foto tersebut.

"Kembali menyaksikan timnas, bersorak untuk Indonesia, serta merasakan atmosfer yang menakjubkan dari suporter terbaik sungguh bagus!! sampai jumpa lagi!!,"

Irfan baru berlaga membela Indonesia dengan menghadapi Malaysia dalam laga uji coba di Stadion Manahan, Solo, Selasa, (7/9/2016).

Indonesia berhasil menang 3-0 dan pemain yang saat ini terikat dengan klub Consadole Sapporo itu menyumbang satu gol.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini