News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Euro 2020

Hasil Euro 2020, Ciptakan Malam Keajaiban, Trio Punggawa Denmark Sebut Momen Gila Lolos Lubang Jarum

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Para pemain Denmark merayakan akhir pertandingan sepak bola Grup B UEFA EURO 2020 antara Rusia dan Denmark di Stadion Parken di Kopenhagen pada 21 Juni 2021.

Hanya saja memang, Poulsen menyebut timnya mampu menemukan ritme yang baik sehingga kemenangan berhasil diperoleh pada momen krusial.

"Kami menghadapi tim yang bertahan dengan baik, terutama pada 60 menit pertama," kata Poulsen.

"Kemudian kami menemukan ritme yang kami butuhkan untuk menghancurkan mereka,".

"Laga babak pertama terasa sulit tetapi kami melakukan apa yang dibutuhkan, itu gol yang gila dari laga ini," tukasnya menambahkan.

Pemain depan Denmark Yussuf Poulsen (kedua-kiri) merayakan setelah mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup B UEFA EURO 2020 antara Rusia dan Denmark di Stadion Parken di Kopenhagen pada 21 Juni 2021. (Martin Meissner / POOL / AFP)

Pemain ketiga Denmark yang tak sungkan menyebut laga melawan Rusia terasa gila adalah Joakim Maehle.

Bek yang mencetak gol penutup kemenangan Rusia menganggap laga yang baru saja dimenangkan timnya sseperti hal gila.

"Ini benar-benar gila, tidak bisa dijelaskan, itu sama saat melawan Finlandia dan Belgia, kami harus mampu melampaui diri sendiri," akui Maehle.

"Saya belum pernah mengalami hal seperti ini, ini adalah suasana yang ajaib," tutupnya.

Denmark dijadwalkan akan melakoni pertempuran lebih sengit dengan menghadapi Wales pada babak 16 besar Euro 2020 mendatang.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini