Namun, sebelum babak pertama selesai, Kenzo Nambu sukses menyamakan kedudukan dan bertahan hingga peluit panjang dibunyikan.
PSM Makassar kini berada di posisi 2 klasemen Liga 1, sementara Persis Solo nangkring di urutan ke-12.
Posisi Persis Solo masih rawan tergeser oleh Dewa United, Persebaya, dan Bhayangkara FC yang memiliki selisih poin kecil.
Sementara PSM Makassar berpotensi digeser Bali United, Persija Jakarta, dan Borneo FC.
Berikut klasemen Liga 1 setelah laga PSS Sleman vs Persita Tangerang:
(Tribunnews.com/Sina)