Jika Barca menang dan Madrid kalah, tentu ini akan membuat peluang Blaugrana juara LaLiga semakin dekat.
Barca kini memimpin klasemen dengan 59 poin, terpaut 7 angka dari Real Madrid.
Diprediksi Barca tak akan begitu kesulitan saat berharapan Valencia yang kini menghuni peringkat 19 klasemen dengan 23 poin.
Beberapa bursa prediksi skor menjagokan duel Barcelona vs Valencia akan dimenangkan oleh Blaugrana dengan skor 2-0.
Prediksi Susunan Pemain
Barcelona: Ter Stegen; Araujo, Kounde, Christensen, Alba; F de Jong, Busquets, Kessie; Fati, F Torres, Raphinha.
Valencia: Mamardashvili; Foulquier, Comert, Diakhaby, Lato; Musah, Guillamon, Almeida; Castillejo, Duro, Lino.
Head to Head Valencia vs Barcelona
30/10/2022 - Valencia 0-1 Barcelona (Liga Spanyol)
20/2/2022 - Valencia 1-4 Barcelona (Liga Spanyol)
18/10/2021 - Barcelona 3-1 Valencia (Liga Spanyol)
3/5/2021 - Valencia 2-3 Barcelona (Liga Spanyol)
19/12/2020 - Barcelona 2-2 Valencia (Liga Spanyol)
(Tribunnews.com/Tio)