Jadi ini harusnya menjadi kesempatan Robert Lewandowski cs untuk bangkit dan meraih kemenangan.
Head to head Getafe vs Barcelona
Dalam lima pertemuan terakhir antara kedua tim, Blaugrana lebih unggul dengan meraih tiga kemenangan.
Sementara satu laga dimenangkan oleh tuan rumah dan satu lainnya berakhir imbang.
23/1/2023 - Barcelona 1-0 Getafe
16/5/2022 - Getafe 0-0 Barcelona
29/8/2021 - Barcelona 2-1 Getafe
23/4/2021 - Barcelona 5-2 Getafe
18/10/2020 - Getafe 1-0 Barcelona
Prediksi Susunan Pemain
Pada laga ini, Azulones akan kehilangan dua pemainnya karena masalah cedera, yaitu Juan Mata dan Mauro Arambarri.
Sementara tim tamu punya empat pemain yang menderita cedera.
Ada Andreas Christensen, Ousmane Dembele, Pedri, dan Frenkie de Jong.
Getafe
Soria; Djene, Duarte, Alderete; Suarez, Maksimovic, Milla, Portu; Mayoral, Unal, Munir.
Barcelona
Ter Stegen; Kounde, Araujo, Garcia, Balde; Gavi, Busquets, Kessie; Raphinha, Lewandowski, Torres.
Live Streaming
Para pemirsa layar kaca dapat menyaksikan duel antara Getafe vs Barcelona melalui Vidio.com.
(Tribunnews.com/Deni)