- Vivo seri Y12 harga Rp harga Rp 1,8 Jutaan
- Vivo seri V17 Pro harga Rp 5 Jutaan
*Disclaimer: Harga dan ketersediaan barang bisa berubah sewaktu-waktu.
Spesifikasi Lengkap Vivo S1 Pro Fancy Sky
Dikutip dari GSMArena, S1 Pro Fancy Sky memiliki perubahan yang cukup menonjol jika dibandingkan dengan spesifikasi HP Vivo lainnya.
Perubahan tersebut terlihat dari ruang penyimpanannya.
Seri Vivo S1 Pro sebelumnya memiliki ruang penyimpanan 128 GB, sementara S1 Pro Fancy Sky memiliki ruang penyimpanan 256 GB.
S1 Pro Fancy Sky dilengkapi dengan chipset SoC Snapdragon 665 dan RAM 8GB dan ROM 256 GB.
Memiliki layar AMOLED 6,38 inci dengan resolusi 1080×2340 full HD+ acpect ratio 19,5:9.
Ada juga pemintai sidik jari yang tertanam dalam smartphone.
Fitur Always-on Display juga dapat menampilkan informasi waktu dan notifikasi saat ponsel dalam keadaan standby.
Sementara itu, kamera depan Vivo S1 Pro beresolusi 32 MP dan kamera belakang terdapat empat kamera.
Pada kamera utama 48 MP, kamera Super Wide Angle 8 MP, kamera Bokeh 2 MP, dan kamera Super Macro 2 MP.
(Tribunnews.com/ Ayumiftakhul)