News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Generative AI Mampu Hasilkan Teks, Gambar dan video yang Lebih Kompleks 

Penulis: Eko Sutriyanto
Editor: Choirul Arifin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Panelis dan peserta diskusi bertema AI Dalam 3 Babak: Dari Eksperimen ke Transformasi Industri dengan Next Gen AI di Auditorium MRPQ Fakultas Teknik Universitas Indonesia, Depok, Sabtu (26/10/2024).

CEO IYKRA, Fajar Jaman mengatakan, transformasi digital di perusahaan-perusahaan Indonesia dilakukan melalui penerapan teknologi kecerdasan buatan dengan kerangka kerja Next Gen AI.

"Kerangka ini mencakup tiga langkah utama eksplorasi untuk mengidentifikasi peluang efisiensi, desain solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan bisnis, serta implementasi AI secara menyeluruh," katanya.

Dengan pendekatan ini, kata dia perusahaan dapat mengoptimalkan operasional, memperkuat analisis data, dan meningkatkan ketajaman pengambilan keputusan.

Baca juga: Google Pakai Reaktor Nuklir Kecil untuk Kembangkan Pusat Data AI

Selain membantu perusahaan berinovasi dengan Next Gen AI, kata Fajar pihaknya juga fokus pada pengembangan talenta teknologi muda melalui program bootcamp AI Engineering Fellowship.

"Program ini dirancang untuk membekali generasi muda Indonesia dengan keterampilan AI terbaru agar siap menghadapi akselerasi teknologi," tutup Fajar.

Ia menekankan bahwa transformasi teknologi yang cepat harus diimbangi dengan kesiapan industri dan SDM agar tetap relevan dan kompetitif di era digital.

 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini