News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Wisata Bali

Lost & Found, Pertunjukan Sulap dan Akrobat Teater Ukraina yang Memukau Wisatawan di Bali

Editor: Agung Budi Santoso
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pertunjukan Lost & Found dari teater asal Ukraina di Garuda Wisnu Kencana, Bali.

Namun, Kateryna menambahkan, untuk pementasan selanjutnya, pertunjukan akan lebih kental dengan budaya Ukraina. “Ke depannya, tema, story, dan konsep akan berbeda dan lebih variatif. Musik dan tarian yang kami suguhkan akan sangat kental dengan kebudayaan Ukraina,” tuturnya.(*)

Mendalami Satu Karakter Membutuhkan 2-3 Bulan

Berbagai karakter ditampilkan pada Lost and Found, seperti karakter anak muda yang melancong, seorang dokter, seorang yang cacat butuh tongkat untuk berjalan dan masih banyak lagi karakter yang ditampilkan.

Untuk mendalami satu karakter membutuhkan waktu dua sampai tiga bulan. “Untuk memerankan karakter saya sendiri membutuhkan waktu dua sampai tiga bulan.

Sedangkan untuk akrobatnya sendiri sudah bertahun-tahun menjalaninya,” ungkap satu diantara aktor, Oleg Valku kepada Tribun beberapa waktu lalu.

Kenapa membutuhkan waktu selama itu, Oleg menyampaikan jika sebenarny mudah saja karena ia sudah biasa menjadi seorang aktor pada sebuah pertunjukkan drama. Namun yang membuatnya membutuhkan waktu lama adalah ini merupakan hal baru baginya memerankan karakter yang cacat tidak bisa berjalan.

Selain itu memadukan sendiri karakter dan baru mendapatkan karakter yang benar-benar karakter tersebut sekira 2 sampai 3 bulan yang lalu.

Saat ditanya berapa tahun waktu yang dibutuhkan seseorang untuk menjadi seorang aktor yang dapat akrobat professional. Oleg menjawab sekira 15 tahun untuk bisa seseorang professional melakukan akrobat dalam suatu teater.(*)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini