TRIBUNNEWS.COM - Rekomendasi kuliner khas Parepare, Provinsi Sulawesi Selatan, diketahui Presiden Indonesia ke-3, BJ Habibie lahir di Parepare.
Baru-baru ini Indonesia tengah berduka, BJ Habibie meninggal dunia di RSPAD Gatot Soebroto pada usia 83 tahun, Rabu (11/9/2019) pukul 18.05 WIB.
Untuk mengenang atau napak tilas kota kelahiran BJ Habibie, traveler bisa mencoba berbagai kuliner khas kampung halaman BJ Habibie di Parepare.
Bagi traveler yang ingin berwisata ke Parepare simak beragam rekomendasi kuliner khas yang menarik untuk dicoba.
TribunTravel telah menghimpun dari berbagai sumber ada beragam rekomendasi kuliner khas kampung halaman BJ Habibie, di Kota Parepare, berikut ini.
Tonton juga:
• Mengenang BJ Habibie di Monumen Cinta Sejati Habibie Ainun
• 8 Minuman Teraneh di Dunia, Ada Soju Air Mata Tuna di Korea Selatan