KAI menyediakan layanan pembatalan dan pengubahan jadwal baik di aplikasi Access by KAI maupun di stasiun.
Oleh sebab itu, apabila ada tiket yang dibatalkan atau diubah jadwalnya, maka tiket lama tersebut akan muncul kembali ke sistem ticketing untuk dijual kembali kepada masyarakat melalui seluruh channel penjualan KAI.
7. Tidak Share Kode Booking Sembarangan
KAI juga menghimbau kepada pelanggan KA untuk tidak share kode booking atau bukti pembelian tiket kereta api.
Hal tersebut untuk meminimalisir terjadinya penyalahgunaan kode booking oleh pihak tidak bertanggung jawab.
Baca juga: 4 Kereta Api Bersubsidi untuk Traveling Lebih Hemat, Termasuk KA Airlangga Rute Jakarta-Surabaya
(TribunTravel.com/mym)
Untuk membaca artikel terkait kereta api, kunjungi laman ini.