Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

BRI Masih Minati Bank Mutiara

Direktur Keuangan BRI, Achmad Baiquni, perseroan sudah mengatakan niat tersebut kepada Bank Mutiara.

Penulis: Arif Wicaksono
Editor: Rendy Sadikin
zoom-in BRI Masih Minati Bank Mutiara
TRIBUNNEWS.COM/HERUDIN
Petugas teller menghitung uang di Kantor Pusat Bank Mutiara, Jakarta Selatan, Senin (23/12/2013). Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mengucurkan suntikan dana sebesar Rp 1,5 triliun untuk Bank Mutiara (dulu Bank Century), dana itu merupakan pemenuhan aturan Bank Indonesia (PBI) No. 14/18/PBI/2012 mengenai kewajiban penyediaan modal minimum bank umum, memenuhi rasio kecukupan modal (CAR) sebesar 14 persen. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) menyatakan minatnya membeli PT Bank Mutiara Tbk. Direktur Keuangan BRI, Achmad Baiquni, perseroan sudah mengatakan niat tersebut kepada Bank Mutiara.

"Kami sudah mengatakan hal tersebut ke Mutiara, kami masih berminat membeli Bank Mutiara," kata Achmad Baiquni, di Jakarta, Rabu (23/4/2014).

Ketika ditanya mengapa Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) tidak mengutarakan daftar Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dalam daftar 10 investor yang mengutarakan niat membeli Bank Mutiara, ia mengaku tidak mengetahuinya.

"Tanyakan saja ke LPS, yang jelas kami masih berminat membeli Bank Mutiara," katanya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas