Elia Massa Manik Tetap Jadi Bos Pertamina
"Direktur Pemasaran Pemasaran Ritel akan dijabat Muhammad Iskandar yang juga menjabat sebagai Direktur Pemasaran,"
Penulis: Apfia Tioconny Billy
Editor: Adi Suhendi
Tribunnews.com/Apfia Tioconny Billy
Deputi Bidang Usaha Pertambangan, Industri Strategis dan Media Fajar Harry Sampurno (tengah), Komisaris Utama PT Pertamina Tanri Abeng (kiri) dan Direktur Perencanaan Investasi dan Manajemen Risiko, Gigih Prakoso (kanan) saat menggelar konferensi pers di kantor Kementerian BUMN, Selasa (13/2/2018).
Sejak adanya perubahan nomenklatur tersebut, maka jajaran Direksi Pertamina adalah:
1.;Elia Massa Manik selaku Direktur Utama;
2. Arief Budiman selaku Direktur Keuangan;
3.;Syamsu Alam selaku Direktur Hulu;
4. Muchamad Iskandar selaku Direktur Pemasaran Korporat, merangkap Direktur Pemasaran Retail sampai dengan penetapan direktur definitif;
5. Nicke Widyawati selaku Direktur SDM merangkap sebagai Direktur Logistik, Supply Chain dan Infrastruktur sampai dengan penetapan direktur definitif;
6. Direktur Manajemen Aset: Dwi Wahyu Daryoto;
Berita Rekomendasi
7. Direktur Pengolahan: Toharso;
8. Direktur Perencanaan Investasi dan Manajemen Risiko: Gigih Prakoso;
9. Direktur Megaproyek Pengolahan dan Petrokimia: Ardhy N Mokobombang.