Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Cara Dapat Token Listrik Gratis PLN, Login www.pln.co.id atau Chat ke Nomor 08122123123

Cara mendapatkan token listrik gratis dari PLN bisa dengan login website pln.co.id atau dengan mengirimkan pesan WhatsApp ke nomor 08122123123.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
zoom-in Cara Dapat Token Listrik Gratis PLN, Login www.pln.co.id atau Chat ke Nomor 08122123123
Tangkap layar pln.co.id
Cara mendapatkan token listrik gratis dari PLN bisa dengan mengakses website pln.co.id atau dengan mengirimkan pesan WhatsApp ke nomor 08122123123. 

- Ikuti petunjuk dengan memasukkan ID Pelanggan

- Kemudian, token gratis akan muncul di WhatsApp

- Selanjutnya, pelanggan silakan memasukkan Token Gratis tersebut ke meteran yang sesuai ID Pelanggan

 

Sesuai kebijakan pemerintah, pelanggan yang diberi keringana tarif listrik adalah pelanggan rumah tangga subsidi yaitu R1/450 VA dan R1/900 VA.

Bagaimana cara cek listrik di rumah kita?

Baca: LOGIN www.pln.co.id atau WA 08122-123-123 untuk Klaim Token Listrik Gratis PLN Bulan Mei

Baca: PLN Tegaskan Tarif Listrik Tidak Naik, Tagihan Membengkak Bisa Jadi karena Penggunaan selama WFH

 Berikut cara bedakan pelanggan subsidi dan nonsubsidi dikutip dari Instagram @pln_id:

1. Cek struk pembayaran sebelumnya

2. Lihat pada kolom tarif/daya

Berita Rekomendasi

3. Jika tertera R1, maka Anda berhak mendapatkan keringanan.

Namun, jika yang tertera adalah R1M maka Anda tidak mendapatkan keringana tarif listrik.

 (Tribunnews.com/Yurika Nendri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas