Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Ingin Dapat Pinjaman Modal dari Gojek Rp 150 Juta? Ini Syarat dan Caranya

Pada halaman utama GoModal, Anda dapat melakukan pembayaran cicilan yang sudah melewati jatuh tempo dan pembayaran semua total cicilan

Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Ingin Dapat Pinjaman Modal dari Gojek Rp 150 Juta? Ini Syarat dan Caranya
Istimewa
Apresiasi akan diberikan dalam bentuk layanan Gojek, Tokopedia, dan GoPay GRATIS selama satu tahun dengan nilai lebih dari Rp5 miliar. 

Cara Membayar GoModal

Pada halaman utama GoModal, Anda dapat melakukan pembayaran cicilan yang sudah melewati jatuh tempo dan pembayaran semua total cicilan yang sedang berjalan.

Pembayaran dapat Anda lakukan melalui BCA Virtual Account.

Cara bayar tagihan telat bayar melalui Virtual Account BCA

1. Buka halaman Lainnya di aplikasi GoBiz, kemudian pilih GoModal by Findaya

2. Masukkan nomor telepon Pemilik dan One Time Password (OTP)

3. Klik Bayar cicilan di halaman utama GoModal.

Berita Rekomendasi

4 Pilih Jatuh tempo di halaman pembayaran

5. Saat muncul nomor tujuan Virtual Account BCA, klik 'Salin' untuk menyalin nomor.

6. Lakukan pembayaran

7. Klik Selesai jika sudah

(Elsa Catriana)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mau Dapatkan Pinjaman hingga Rp 150 Juta dari Gojek? Ini Cara dan Syaratnya"

Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas