Minyak Goreng Satu Harga, Emak-emak Serbu Minimarket hingga Pembelian Dibatasi
Minyak goreng satu harga Rp14.000 per liter yang berlaku Rabu (19/1/2022) menjadi banyak incaran emak-emak.
Penulis: Reynas Abdila
Editor: Muhammad Zulfikar
WARTA KOTA/WARTA KOTA/NUR ICHSAN
PENERAPAN 1 HARGA MINYAK GORENG - Warga membeli minyak goreng kemasan di Toko Sembako Cahaya Prabu, di kawasan Cibodas, Kota Tangerang, Rabu (19/1/2022). Minyak Goreng Satu Harga, Emak-emak Serbu Minimarket hingga Pembelian Dibatasi
Kondisi pangan RI, terang Erick, sekarang masih jauh tertinggal dibandingkan negara-negara tetangga seperti Thailand dan Vietnam.
Produk pangan kedua negara tetangga dapat bersaing secara global.
"Sebagai negara agraris, Indonesia seharusnya bisa menghasilkan produk-produk pangan unggulan yang bisa mendunia," imbuhnya.
Menurut dia, persoalannya aspek supply demand tidak berpihak kepada para petani.
Erick menilai penting untuk menciptakan ekosistem hasil pangan dengan karakteristik domestik.
"Kalau kita tidak memperbaiki ekosistem kita, roadmap kita, market kita tentu akan menjadi kekalahan. Indonesia hanya dilihat sebagai market dan sumber daya alam yang baik," tutup Erick.
Berita Rekomendasi