Daftar Harga Pertamax dan Pertalite se-Indonesia, Pertamax Diisukan Naik Rp 16 Ribu per Liter
Inilah daftar harga Pertamax dan Pertalite di seluruh Indonesia per Maret 2022. Pertamax diisukan naik Rp 16 ribu per liter mulai April 2022.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
Istimewa
Petugas SPBU Pertamina mengisikan bahan bakar minyak jenis Pertamax ke kendaraan. Inilah daftar harga Pertamax dan Pertalite di seluruh Indonesia per Maret 2022. Pertamax diisukan naik Rp 16 ribu per liter mulai April 2022.
- Sumatera Utara: Rp 9.200
- Sumatera Barat: Rp 9.200
- Riau: Rp 9.400
- Kepulauan Riau: Rp 9.400
- Kodya Batam (FTZ): Rp 9.400
- Jambi: Rp 9.200
- Bengkulu: Rp 9.400
Berita Rekomendasi
- Sumatera Selatan: Rp 9.200
- Bangka Belitung: Rp 9.200
- Lampung: Rp 9.200
- DKI Jakarta: Rp 9.000
- Banten: Rp 9.000
- Jawa Barat: Rp 9.000
- Jawa Tengah: Rp 9.000