Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Diskusi Bareng UMKM, Stafsus Erick Thohir Dorong Rumah BUMN Solo Makin Aktif Beri Pendampingan

Stafsus Menteri BUMN Arya Sinulingga mendorong Rumah BUMN Solo makin aktif berikan pendampingan pada UMKM setelah kegiatan berkurang di masa pandemi.

Penulis: Wahyu Gilang Putranto
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Diskusi Bareng UMKM, Stafsus Erick Thohir Dorong Rumah BUMN Solo Makin Aktif Beri Pendampingan
Tribunnews.com/Wahyu Gilang Putranto
Stafsus Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Arya Mahendra Sinulingga, menghadiri dialog bersama pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Rumah BUMN Solo, Jawa Tengah, Sabtu (3/6/2023). 

Rumah BUMN Solo juga akan menjalin kolaborasi dengan Rumah BUMN Yogyakarta untuk menghadirkan program-program pemberdayaan UMKM.

"Kami akan kolaborasi dengan teman-teman Rumah BUMN Jogja, akan kami kawal dan berkoordinasi dengan Pimpinan Cabang BRI terdekat," ujarnya.

Slameto berharap hadirnya Arya Sinulingga mewakili Menteri BUMN mampu menggerakkan kaum milenial pelaku UMKM.

"Karena milenial identik dengan kreativitas, jadi produk-produknya itu lebih kreatif sehingga punya daya dorong tinggi untuk peningkatan ekonomi," ungkap Slameto. (*)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas