Daftar 19 Negara yang Dapat Izin Terbang ke Bali Lengkap dengan Syarat Perjalanan Wisawatan Asing
Pemerintah telah memutuskan untuk membuka penerbangan internasional di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali.
Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Pravitri Retno W
Tribun Bali/Rizal Fanany
Suasana Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai terlihat lengang saat resmi dibuka kembali untuk melayani penerbangan internasional, di Badung, Bali, Kamis (14/10/2021). Di hari pertama pembukaan kembali ini belum ada pesawat dengan rute internasional yang datang di Bali maupun berangkat dari Bali. Tribun Bali/Rizal Fanany
- Uni Emirat Arab;
- Selandia Baru;
- Kuwait;
Baca juga: Aturan Perjalanan Internasional Masa Pandemi Covid 19 Berlaku 14 Oktober 2021, Ini Ketentuannya
- Bahrain;
- Qatar;
- Tiongkok;
- India;
Berita Rekomendasi
- Jepang;
Baca juga: Syarat Masuk ke Bali bagi Wisatawan Asing, Ini Daftar 19 Negara Dapat Izin Terbang ke Pulau Dewata
- Korea Selatan;
- Liechtenstein;
- Italia;
- Perancis;
- Portugal;
Baca juga: Penerbangan Internasional Dibuka, Pemerintah Perketat Persyaratan Masuk Bali
- Spanyol;