Viral Jemaah Haji Indonesia Terlantar, Kronologis, Respon Kemenag hingga Perekam Video Minta Maaf
Video kondisi jemaah haji Indonesia telantar ini viral. Berikut kronologis, penjelasan Kemenag hingga akhirnya si perekam video minta maaf.
Editor: Anita K Wardhani
Kemudian pada Rabu (7/6/2023) pukul 13.30 WAS atau setelah 3 malam menginap di lt 4 Frontel usai jemaah pulang shalat dzhuhur, saat merwka baru istirahat, tiba-tiba ada orang hotel datang.
Pihak hotel menurut Ukkas dengan suara keras, meminta mereka angkut barang, dan tinggalkna kamar.
"Keluar-keluar. bos hotel.marah minta kita pindah," ucapnya.
Belakangan ia baru mengetahui jika pihak sektor II sudah sosialisasi ke Ketua Kloter dan Rombomgan IV untuk rencana pindah hotel.
Namu karena masih shalat, Ketua Rombongan IV Syamsul Bahri belum sebar informasi ke regu 2.
Ukkas memgaku tak dapat informasi.
Sebagai ketua regu, dia minta jamaah rombongamnya berkemas.
Baca juga: Viral Jemaah Haji Asal Sulsel Merasa Ditelantarkan, Ini Penjelasan Ketua Kloter dan Kemenag Sulsel
"Ayo kita pindah semua. Kita keluar. barang kami kumpul. Ada 100 orang."
Saya d lift, petugas hotel datang lagi. Dengan pakai bahasa arab, kami diminta turun.
Di selasar hotel.Haritah, saat barang koper jaha sudah menumpuk di selasar depan hotel," cerita Ukkas.
Saat kondisi kacau begini, ibu Atika dari Regu II dan Rombongan 4 merekam,. Ukkas diminta cerita soal kronologis.
Ukkas mengaku bukan dirinya penyebar rekamannya ke group WA dan media sosial.
Tak lam kemudian, ada pria Arab dari Majmuaah datang.
Dia meminta maaf ke Ukkas, soal pemindahan ini.
Baca juga: Respon Kemenag soal Viral Jemaah Haji Kloter 14 Asal Makassar yang Terlantar di Madinah