Muktamar PKB 2024 di Bali Resmi Dibuka
Wakil Presiden Republik Indonesia Maruf Amin bersama Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar, Sekjen PKB Hasanuddin Wahid dan Menkopolhukam Hadi Tjahjanto secara resmi membuka Muktamar PKB 2024 di Nusa Dua Convention Center, Bali, Sabtu (24/8/2024). Muktamar PKB digelar pada 24-25 Agustus dengan sejumlah agenda utama yang akan dibahas salah satunya laporan pertanggungjawaban kepengurusan Dewan Pengurus Pusat (DPP) PKB selama lima tahun kebelakang serta memilih Ketua Umum DPP PKB periode 2024-2029. Tribunnews/Jeprima
FOTO TERKAIT
loading comments...
Foto editorial
Berita Terkait
Berita Populer