Ingat Gadis Palestina yang Viral Karena Berani Meninju Tentara Israel? Kabarnya Kini Menyedihkan
Dalam video viral tersebut, Ahed Tamimi meninju tentara Israel dengan tangan kosong.
Editor: Bobby Wiratama
TRIBUNNEWS.COM - Ahed Tamimi, seorang remaja Palestina yang sempat viral lantaran videonya yang berani meninju tentara Israel kini didakwa atas beberapa kesalahan oleh Israel.
Ahed Tamimi menjadi terkenal saat videonya pada pertengahan tahun 2014 viral.
Dalam video tersebut, Ahed Tamimi meninju tentara Israel dengan tangan kosong.
Ia berani melakukan hal tersebut karena tentara Israel menembakkan peluru karet ke wajah sepupunya.
Sepupu Ahed sempat koma selama 72 jam karena hal itu.
Pada 19 Desember 2017, Ahed dikabarkan ditangkap oleh militer Israel.
Dilansir Aljazeera, Selasa (2/01/2018), Ahed Tamimi menjalani sidang dakwaan pada hari senin.
Tak hanya Ahed, ibu dan sepupunya tersebut kini juga ditangkap oleh militer Israel.
Pada sidang dakwaan di Pengadilan Militer Ofer Israel di dekat Ramallah, Ahed didakwa dengan 12 tuduhan.
Salah satu tuduhannya adalah diduga menyerang tentara Israel, menganggu tugas seorang tentara dan dua lemparan batu pada waktu-waktu sebelumnya.
Lantas vonis apakah yang akan ia terima?
Halaman berikutnya bisa diakses di SINI
(TRIBUNWOW.COM/Lailatun Niqmah)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.