Inilah 4 Fakta Simbol Swastika Nazi Jerman yang Terkenal Angker
Lantas pria berkumis kotak itu menggantinya dengan lambang Swastika, lambang kebesaran Partai Nazi.
Penulis: Grid Network
TRIBUNNEWS.COM - Ketika Reich Ketiga Jerman Nazi berdiri tahun 1933, dunia terancam karena genderang perang dunia 2 bakal segera ditabuh.
Adolf Hitler selaku pemimpin National Socialist German Workers Party (NSDAP/Nazi) kala itu berhasil menggulingkan Republik Weimar dan menasbihkan dirinya sebagai diktator.
Pengambilalihan tampuk kekuasaan Jerman tahun 1933 ini lebih dari sekedar 'ganti presiden.'
Hitler secara membabi buta mengganti dasar negara Jerman, bendera, lagu nasional bahkan membentuk unit paramiliter Waffen SS disamping militer resmi negara Jerman, Wehrmacht.
Lambang burung gagak negara Jerman pun ikutan dibredel Hitler.
Lantas pria berkumis kotak itu menggantinya dengan lambang Swastika, lambang kebesaran Partai Nazi.
Berita Rekomendasi