Kru Lalai, Penumpang Pesawat Mimisan dan Pusing hingga Keluarkan Darah dari Telinga
Beberapa penumpang juga mengeluarkan darah dari telinga, dan yang lain mengeluhkan sakit kepala.
Penulis: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Editor: Vika Widiastuti
Twitter/@darshakHathi
Kelalaian kru maskapai penerbangan membuat para penumpang mengalami pendarahan.
TRIBUNNEWS.COM - Kelalaian kru maskapai penerbangan membuat para penumpang mengalami pendarahan.
Darah keluar dari telinga dan hidung penumpang karena tekanan kabin pesawat yang mendadak turun sesaat setelah lepas landas.
Insiden itu terjadi di Jet Airways Boeing 737 penerbangan nomor 9W697, Kamis (20/9/2018).
Dalam penerbangan dari Mumbai ke Jaipur, India tersebut, 30 penumpang mimisan.
Beberapa penumpang juga mengeluarkan darah dari telinga, dan yang lain mengeluhkan sakit kepala.
BACA DAN LIHAT VIDEO SELENGKAPNYA DI SINI >>>
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.