Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sri Lanka Waspadai Ancaman Serangan Lanjutan dari Eketremis, Kapal Perang Diterjunkan

Ada ancaman serangan lanjutan dari ekstremis, Kepolisian Sri Lanka dilaporkan dalam keadaan waspada. Kapal perang pun diterjunkan.

Editor: Fitriana Andriyani
zoom-in Sri Lanka Waspadai Ancaman Serangan Lanjutan dari Eketremis, Kapal Perang Diterjunkan
AFP
Ambulans terlihat di depan gereja St Anthony's Shrine pasca terjadinya ledakan bom di Sri Lanka, Minggu (21/4/2019). 

Otoritas Sri Lanka mengakui terdapat kegagalan dalam mengolah informasi intelijen yang mereka terima sehingga serangan bisa terjadi saat Minggu Paskah.

Baca: Kesaksian Korban Serangan Teror di Sri Lanka

Baca: Serangan di Sri Lanka: 15 orang meninggal ketika polisi menggerebek persembunyian terduga pelaku

Baca: Mengenal Sosok Ramesh Raju, Pria yang Tewas Karena Hentikan Pelaku Bom Bunuh Diri Di Sri Lanka

Presiden Maithripala Sirisena segera setelah serangan menyatakan terdapat 140 orang yang terinspirasi dari kelompok Negara Islam Irak dan Suriah ( ISIS).

Dia pun memerintahkan militer dan polisi untuk melacak mereka. Senaratne berkata mereka mendapat bantuan dari komunitas minoritas Muslim untuk memburu para terduga pelaku.

"Semuanya memberi informasi. Mereka datang kepada kami dan memberikan informasi yang berharga," terang Senaratne yang menambahkan, mereka juga mendapat bantuan intelijen dari negara lain.

(Kompas.com/Ardi Priyatno Utomo)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ada Ancaman Serangan Lanjutan dari Ekstremis, Sri Lanka Siaga".

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas