Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bukan Rusia Maupun Amerika, Ternyata Negara Ini yang Pernah Buat Kapal Perang Terbesar di Dunia

Sedari Perang Dunia II berakhir, Amerika Serikat (AS) dan Uni Soviet (Rusia) sudah memulai Arms Race, berusaha dominasi dunia.

Penulis: Grid Network
zoom-in Bukan Rusia Maupun Amerika, Ternyata Negara Ini yang Pernah Buat Kapal Perang Terbesar di Dunia
Foto NHK
Yamato milik Kaigun 

TRIBUNNEWS.COM - Sedari Perang Dunia II berakhir, Amerika Serikat (AS) dan Uni Soviet (Rusia) sudah memulai Arms Race, berusaha dominasi dunia.

Walhasil lahirlah Perang Dingin yang mengancam dunia akan kemusnahan perang nuklir.

Walau Soviet sekarang sudah runtuh dan menyisakan pewarisnya yakni Rusia, tetap saja kedua negara adidaya ini masih saling sikut diberbagai sisi.

Kini persaingan semakin sengit dengan masuknya China yang sangat berpotensi merusak dominasi keduanya.

Namun baik AS, Rusia dan China bukanlah negara yang pernah membuat kapal perang terbesar di dunia.

Negeri Matahari Terbit alias Jepang yang pertama kali membuat dan mengoperasikan kapal perang terbesar ini.

Angkatan Laut Kekaisaran Jepang (Kaigun) saat itu menginginkan kapal canggih bagi angkatan laut mereka.

Berita Rekomendasi

Kaigun juga ingin kapal perang yang nantinya dibuat harus lebih superior dari kapal US Navy dan kepunyaan negara lain untuk meladeni perang dengan mereka.

Baca Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas