Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Superhero Marvel Kamala Khan Dikabarkan Akan Diperankan oleh Putri Shah Rukh Khan

Rumor mengenai audisi Suhana itu beredar di laman Reddit lewat postingan akun @u/DonEsQue, Rabu (23/10/2019).

Penulis: Grid Network
zoom-in Superhero Marvel Kamala Khan Dikabarkan Akan Diperankan oleh Putri Shah Rukh Khan
instagram.com/ @iamsrk
Shah Rukh Khan dan putrinya, Suhana Khan 

TRIBUNNEWS.COM - Beredar rumor bahwa puteri Shah Rukh Khan, Suhana Khan, ikut audisi peran superhero Marvel.

Suhana Khan dikabarkan mengikuti audisi untuk peran Kamala Khan dalam serial Ms. Marvel.

Rumor mengenai audisi Suhana itu beredar di laman Reddit lewat postingan akun @u/DonEsQue, Rabu (23/10/2019).

Hingga kini, kabar tersebut belum dapat dipastikan kebenarannya.

Tapi itu bukanlah sesuatu yang tidak mungkin.

Mengingat, Suhana memang sangat tertarik pada dunia akting.

Ia bahkan memutuskan untuk pendidikan di jurusan film New York University, Amerika Serikat.

Berita Rekomendasi

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas