Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

8 Fakta Kasus Reynhard Sinaga, dari Tidak Merasa Bersalah hingga masuk Wikipedia

8 Fakta Mengejutkan Kasus Reynhard Sinaga, dari Tidak Merasa Bersalah hingga masuk Wikipedia

Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in 8 Fakta Kasus Reynhard Sinaga, dari Tidak Merasa Bersalah hingga masuk Wikipedia
Facebook via Daily Mirror dan tangkap layar Wikipedia
8 Fakta Mengejutkan Kasus Reynhard Sinaga, dari Tidak Merasa Bersalah hingga masuk Wikipedia 

7. Tidak merasa bersalah

Sketsa persidangan Reynhard Sinaga di Manchester Crown Court.
Sketsa persidangan Reynhard Sinaga di Manchester Crown Court. ((SWNS.com Julia Quenzier via Daily Mirror))

Endang menambahkan, berdasarkan laporan dari Hakim Suzanne Goddard yang mengadili kasus Reynhard memberikan pernyataan yang mengejutkan.

Reynhard Sinaga tidak menunjukan raut penyesalan saat proses persidangan. 

"Hakim Suzanne Goddard menyatakan bahwa Reynhard tidak sama sekali menunjukan penyesalannya terhadap apa yang ia lakukan terhadap korban," tandas Endang.

Baca: Persebaya Surabaya Resmi Datangkan Patrich Wanggai, Tambah Opsi di Lini Depan Bajol Ijo

8. Masuk dalam list Wikipedia

WNI Reynhard Sinaga jadi predator seksual dengan jumlah korban terbanyak kedua news
WNI Reynhard Sinaga jadi predator seksual dengan jumlah korban terbanyak kedua berdasarkan catatan Wikipedia (tangkap layar Wikipedia)

Dalam halamannya yang membahas serial rapists atau pemerkosaan berantai, ensiklopedia multibahasa dalam jaringan yang bebas dan terbuka Wikipedia memasukan nama Reynhard Sinaga diurutan kedua.

BERITA REKOMENDASI

Ensiklopedia milik Wikimedia Foundation tersebut memberikan keterangan:

Dihukum atas 130 akun pemerkosaan, 13 akun kekerasan seksual, dan 2 akun kekerasan oleh penetrasi. Dia memangsa pria heteroseksual muda yang meninggalkan klub malam. Perkosa korbannya dengan membawa mereka ke flatnya dengan alasan non-seksual dan membius mereka GHB.

Sedangkan diurutan pertama ditempati oleh Joji Obara dari negara Jepang.

Joji Obara dikabarkan telah 'memakan' korban sebanyak 150-400 wanita.

(Tribunnews.com/Endra Kurniawan)

 

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas