Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gara-gara Popcorn Nyangkut di Gigi Selama 3 Hari, Pria ini Harus Jalani Operasi Serius Selama 7 Jam

Gara-gara popcorn nyangkut di gigi selama 3 hari, pemadam kebakran ini harus jalani operasi serius

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
zoom-in Gara-gara Popcorn Nyangkut di Gigi Selama 3 Hari, Pria ini Harus Jalani Operasi Serius Selama 7 Jam
Kolase Tribunnews/ Fox News/Vegan goes crazy
Baru-baru ini, seorang pria asal Inggris, Adam Martin (41) mendapat pengalaman tidak menyenangkan gara-gara popcorn. 

Namun belakangan baru diketahui jika tubuhnya terserang penyakit yang cukup serius.

Ternyata tubuh Marin mengalami infeksi yang merupakan tanda-tanda endokarditis atau infeksi endokardium.

Dikutip dari laman Healthline, infeksi tersebut terjadi saat ada bakteri dari mulut, kulit, usus dan area lain dari tubuh memasuki aliran darah.

Pada bulan Oktober, gejala penyakit itu belum mereda.

Martin memutuskan untuk membawanya ke dokter.

Dokter yang menangani Martin mendiagnosis dengan murmur atau desiran jantung ringan dan membolehkannya pulang.

Baca: Viral Kisah Ibu Rumah Tangga Hasilkan Rp 61 Juta dari Bermain PUBG, Berawal dari Saran Adik Ipar

Baca: VIRAL Video Pria Mengintip ke Dalam Toko, saat Dipanggil Pemilik Justru Diberi Banyak Makanan

Ia merasa keadaannya tidak membaik dan memutuskan untuk memeriksakan diri ke Rumah Sakit Royal Cornwall.

Berita Rekomendasi

“Saya punya perasaan (bahwa) ada sesuatu yang salah serius.

Saya tidur sangat nyenyak dan saya merasa tidak enak,” kenang Martin.

Kakinya terasa sangat sakit dan tidak enak.

“Kaki saya sakit dan sakit dan saya merasa tidak enak sama sekali.

Saya dirawat di rumah sakit pada hari yang sama untuk tes.

Pada titik ini, saya sangat khawatir," lanjut Martin.

Adam Martin pulih dalam perawatan kritis
Adam Martin pulih dalam perawatan kritis (SWNS)

Martin merasa sangat sakit, pemindaian dadanya menunjukkan jika ada kerusakan jantung akibat infeksi.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas