Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Hubungan Kian Memanas, AS Makin Getol Lakukan Pengintaian Udara terhadap China

Lembaga itu juga merilis tangkapan percakapan radio komunikasi antara awak Angkatan Laut China dengan awak pesawat militer Amerika Serikat

Editor: Imanuel Nicolas Manafe
zoom-in Hubungan Kian Memanas, AS Makin Getol Lakukan Pengintaian Udara terhadap China
YOUTUBE
Pesawat pengintai EP-3 milik AS yang ditugaskan mengintai kapal selam China yang berpatroli di Laut China Selatan. 

Ketika itu pesawat AL Amerika Serikat EP-3E Aries II yang sedang melakukan pengintai di sekitar Pulau Hainan, bertabrakan dengan pesawat tempur AU China J-8II, yang mencoba melakukan pencegatan.

Akibat tabrakan itu pilot pesawat China tewas, sedangkan pesawat Amerika Serikat terpaksa mendarat darurat di Pulau Hainan, yang berakibat menimbulkan krisis diplomatik Amerika Serikat-China.

Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul: Perseteruan Makin Runcing, Amerika Serikat Gencar Lakukan Pengintaian Udara terhadap China

Sumber: Warta Kota
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas