Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tolak Tawaran Vaksin Covid-19 Rusia, AS: Tak Mungkin AS Coba Vaksin Rusia ke Monyet, Apalagi Manusia

Rusia menawarkan untuk membantu AS dengan vaksin Covid-19, namun AS menolaknya mentah-mentah.

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: haerahr
zoom-in Tolak Tawaran Vaksin Covid-19 Rusia, AS: Tak Mungkin AS Coba Vaksin Rusia ke Monyet, Apalagi Manusia
Fresh Daily
Ilustrasi vaksin virus corona. AS menolak tawaran vaksin dari Rusia. 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Amerika Serikat tolak mentah-mentah vaksin yang ditawarkan Rusia.

Dikutip Tribunnewswiki dari CNN, pejabat Rusia di Moskow mengatakan, mereka telah menawarkan "kerja sama yang belum pernah terjadi sebelumnya" dengan Operation Warp Speed ​​(OWS).

OWS merupakan multi-badan AS yang dibentuk untuk mempercepat akses ke vaksin dan perawatan Covid-19 yang efektif.

Tetapi para pejabat ini mengungkapkan, "AS saat ini tidak terbuka" untuk kemajuan medis Rusia.

"Ada rasa ketidakpercayaan umum terhadap Rusia di pihak Amerika dan kami yakin bahwa teknologi - termasuk vaksin, pengujian dan perawatan - tidak diadopsi di AS karena ketidakpercayaan itu," kata seorang pejabat senior Rusia.

Sekretaris Pers Gedung Putih Kayleigh McEnany mengatakan, Kamis, (13/8), Presiden Donald Trump telah diberi pengarahan tentang vaksin Rusia yang baru.

Baca: Vladimir Putin Umumkan Vaksin Covid-19 Buatan Rusia Efektif Kembangkan Imun Tubuh Relawan 

FOTO: Ilustrasi penyuntikan vaksin Covid-19
FOTO: Ilustrasi penyuntikan vaksin Covid-19 (Pixabay - huntlh / 30 foto)

Dia mengatakan bahwa vaksin Amerika melalui pengujian Fase 3 yang "ketat" dan berstandar tinggi.

BACA SELENGKAPNYA --->

BERITA REKOMENDASI
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas