Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

80 Orang Cedera, Pembangkit Nuklir Fukushima Jepang Aman, Jalan Tol Joban Tohoku Ditutup Satu Jalur

Di Kota Soma longsoran dan pohon tumbang menutupi jalan tol Joban Tohoku, sehingga jalan tol tersebut ditutup satu jalur.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in 80 Orang Cedera, Pembangkit Nuklir Fukushima Jepang Aman, Jalan Tol Joban Tohoku Ditutup Satu Jalur
Koresponden Tribunnews.com/Richard Susilo
Seorang pejabat Badan Meteorologi Jepang mengumumkan kekuatan gempa meningkat dari 7,1 menjadi 7,3 magnitude, Minggu (14/2/2021). Gempa Sabtu (13/2/2021) jam 23.08 malam di Fukushima dan tercatat 9 gempa susulan. 

"Mereka menginjak kaca yang pecah akibat gempa bumi," ujarnya.

Baca juga: Gempa Besar di Jepang Malam Ini Bikin Kereta Terhenti, Aliran Listrik 900 Ribu Rumah Padam

Baca juga: Tiongkok Tak Kirim Wakil di All England 2021, Jepang & Indonesia Full Team

Pada pukul 02.30 pagi, tiga orang terluka di Prefektur Tochigi.

Menurut Dinas Pemadam Kebakaran Kota Utsunomiya, dua wanita berusia 30-an dan 80-an jatuh dan terluka ringan dan diangkut secara darurat.

Guncangan gempa di Fukushima, Jepang, Sabtu (13/2/2021) malam terasa sampai di Kota Tokyo. Perabot di ruangan terguling akibat kerasnya guncangan.
Guncangan gempa di Fukushima, Jepang, Sabtu (13/2/2021) malam terasa sampai di Kota Tokyo. Perabot di ruangan terguling akibat kerasnya guncangan. (Tribunnews/Richard Susilo)

Juga, menurut Kota Nasu, satu orang diberitahu ke kantor pemerintah bahwa kakinya terluka akibat gempa.

Cuaca Fukushima saat gempa minus 2 derajat celcius dan tidak ada keributan atau Riot saat gempa dan mati lampu sekitar 2 jam di daerah Tohoku dan Kanto khususnya Kawasaki.

Sementara itu Forum bisnis WNI di Jepang baru saja meluncurkan masih pre-open Belanja Online di TokoBBB.com yang akan dipakai berbelanja para WNI di Jepang. Info lengkap lewat email: bbb@jepang.com

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas