Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Paket Bantuan Covid-19 Senilai Rp 26.000 Triliun Diloloskan Kongres AS

Kongres AS meloloskan Rancangan Undang-Undang (RUU) paket bantuan Covid-19 pemerintah Joe Biden senilai 1,9 triliun dolar Amerika

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Paket Bantuan Covid-19 Senilai Rp 26.000 Triliun Diloloskan Kongres AS
Alex Wong / Getty Images / AFP
Presiden AS Joe Biden berbicara selama acara dengan CEO Johnson & Johnson dan Merck di South Court Auditorium Gedung Kantor Eksekutif Eisenhower 10 Maret 2021 di Washington, DC. Kongres AS meloloskan Rancangan Undang-Undang (RUU) paket bantuan Covid-19 pemerintah Joe Biden senilai 1,9 triliun dolar Amerika 

Lebih dari 32 juta orang Amerika telah divaksinasi penuh, baik menerima dua suntikan vaksin Pfizer dan Moderna atau satu dosis vaksin Johnson & Johnson.

Alaska telah menjadi negara bagian AS pertama yang memperluas kelayakan untuk vaksin Covid-19 untuk semua penduduk yang berusia di atas 16 tahun.

Texas mencabut mandat topeng di seluruh negara bagian dan batas kapasitas bisnis pada Rabu, menjadi negara bagian kedua yang melakukannya setelah Mississippi.

Biden akan mengumumkan hari ini bahwa pemerintah telah mengamankan 100 juta lebih dosis vaksin Johnson & Johnson.

(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas