Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

China Teratas Perolehan Medali Olimpiade Tapi Mengapa Amerika Klaim yang Terbanyak Raih Medali?

Sebuah artikel menulis, "Banyak media besar AS punya cara sendiri dalam membuat peringkat negara di dunia."

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in China Teratas Perolehan Medali Olimpiade Tapi Mengapa Amerika Klaim yang Terbanyak Raih Medali?
AFP
Bendera China dan AS berkibar 

Yang membingungkan, dua versi klasemen itu bisa ditemukan di laman resmi harian tersebut.

Beberapa hari sebelumnya, Josh Katz selaku redaktur grafis NYT tampak membenarkan pembuatan klasemen alternatif.

Menurutnya, "ada banyak cara berbeda untuk menghitung medali".

"Cara penghitungan mana yang lebih superior. Mungkin bukan keduanya," tulis Katz pada 27 Juli.

"Mungkin metode ideal adalah jalan tengah."

Anehnya, pembuatan klasemen dengan menghitung total medali tidak muncul pada Olimpiade 2016, ketika AS unggul baik dalam jumlah medali emas maupun total medali.

China bisa ungguli AS di klasemen alternatif?

Berita Rekomendasi

Walau klasemen dengan metode alternatif menunjukkan AS unggul, bisa saja China menang baik dalam perolehan medali emas maupun total medali.

Pada 3 Agustus, China sesaat menyamai AS dalam perolehan total medali, yaitu 68 medali. Namun, AS kemudian menyalip China.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas