Apa Itu Menjadikan Covid-19 sebagai Penyakit Endemik? Spanyol Berencana Melakukannya
Spanyol berencana menjadikan menjadikan Covid-19 sebagai penyakit endemik. Lantas, apa itu menjadikan Covid-19 sebagai endemik? Berikut penjelasannya.
Penulis: Rica Agustina
Editor: Sri Juliati
Financial Express
Ilustrasi Covid-19 - Spanyol berencana menjadikan menjadikan Covid-19 sebagai penyakit endemik. Lantas, apa itu menjadikan Covid-19 sebagai endemik? Berikut penjelasannya.
"Bahkan setelah pandemi berakhir, Covid akan tetap bersama kita,” kata dokter Chris Woods, pakar penyakit menular di Duke University.
"Perbedaannya adalah orang tidak akan mati tanpa pandang bulu karena itu, dan itu akan menjadi sangat rutin sehingga kita akan memiliki akses yang jauh lebih baik dan lebih adil ke vaksin, terapi, dan diagnostik untuk semua."
Baca juga artikel lain terkait Virus Corona
(Tribunnews.com/Rica Agustina)
Berita Rekomendasi