Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bagaimana Volodymyr Zelensky Berubah dari Aktor Jadi Presiden dan Pimpin Masa Perang Rusia-Ukraina?

Dalam pidato yang disiarkan televisi pada Jumat pagi (25/2/2022), Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengeluarkan nada menantang.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Bagaimana Volodymyr Zelensky Berubah dari Aktor Jadi Presiden dan Pimpin Masa Perang Rusia-Ukraina?
Selebaran / PRESIDEN UKRAINA / AFP
Video handout yang diambil dan dirilis oleh layanan pers Kepresidenan Ukraina pada 25 Februari 2022 menunjukkan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengadakan pengarahan di Kantor Kepala Negara di Kyiv. Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky pada 24 Februari membandingkan invasi Rusia ke negaranya dengan kampanye militer yang dilakukan oleh Nazi Jerman selama Perang Dunia II. Presiden Rusia Vladimir Putin melancarkan invasi skala penuh ke Ukraina pada 24 Februari, menewaskan puluhan orang dan memaksa ratusan orang mengungsi demi hidup mereka di negara tetangga yang pro-Barat itu. 

TRIBUNNEWS.COM - Volodymyr Zelensky terlihat mendekati podium diterangi cahaya.

Dia bersiap menyampaikan pesan kepada rakyatnya.

"Hari ini saya akan memulai dengan kata-kata yang telah lama ditunggu, yang ingin saya umumkan dengan bangga," kata Volodymyr Zelensky.

"Akhirnya, Ukraina adalah Serikat. Ini adalah kemenangan kita," tegasnya.

Baca juga: Presiden Ukraina Tolak Tawaran AS untuk Mengungsi: Saya Butuh Amunisi, Bukan Tumpangan

Baca juga: VIRAL Foto-foto Presiden Ukraina Pakai Seragam Militer, Disebut Turun ke Medan Perang, Ini Faktanya

Volodymyr Zelensky Berpidato
Video handout yang diambil dan dirilis oleh layanan pers Kepresidenan Ukraina pada 25 Februari 2022 menunjukkan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengadakan pengarahan di Kantor Kepala Negara di Kyiv. Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky pada 24 Februari membandingkan invasi Rusia ke negaranya dengan kampanye militer yang dilakukan oleh Nazi Jerman selama Perang Dunia II. Presiden Rusia Vladimir Putin melancarkan invasi skala penuh ke Ukraina pada 24 Februari, menewaskan puluhan orang dan memaksa ratusan orang mengungsi demi hidup mereka di negara tetangga yang pro-Barat itu.

Penggalan pidato itu hanya karya fiksi.

Pernyataan tersebut merupakan adegan penutup dari "Servant of People", sebuah acara TV satir tentang seorang guru sekolah menengan yang kurang beruntung.

Setelah menggapai ketenaran dari peran tersebut, Zelensky melenggang ke kursi kepresidenan Ukraina.

BERITA REKOMENDASI

Serial ini juga disebut CNN sebagai batu loncatan Zelensky melakukan kampanye kepresidenannya sekitar 3 tahun lalu.

Pada April 2019, dalam waktu satu bulan dari akhir acara, komedian berubah menjadi politisi terpilih sebagai Presiden Ukraina.

Baca juga: UPDATE Perang di Ukraina: Rusia Targetkan Infrastruktur Militer dengan Rudal Jelajah

Baca juga: Invasi Rusia ke Ukraina: Moskow Batasi Akses ke Facebook

Dalam pidato yang disiarkan televisi pada Jumat pagi (25/2/2022), Presiden Ukraina mengeluarkan nada menantang.

Zelensky juga memuji angkatan bersenjata Ukraina yang telah "membela Ukraina dengan brilian".

"Sekarang adalah momen penting," tutur Zelensky.


"Nasib negara sedang kita putuskan," tegasnya.

Baca juga: Ini Sosok Tentara Ukraina yang Korbankan Diri Meledakkan Jembatan yang akan Dilintasi Tank Rusia

Dibiarkan sendiri

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas