Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sosok Dwi Dahlia, Perempuan Asal Indonesia yang Dituduh Amerika Jadi Fasilitator Pendanaan ISIS

Dikutip dari laporan resminya, kelima WNI itu diduga terkait dengan Indonesia karena memiliki paspor yang berasal dari Indonesia.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Sosok Dwi Dahlia, Perempuan Asal Indonesia yang Dituduh Amerika Jadi Fasilitator Pendanaan ISIS
Grid.ID
Tentara ISIS 

Dalam keterangan tersebut dijelaskan, lima orang tersebut saling berafiliasi.

Bahkan secara langkap dituliskant tentang tanggal lahir, beserta nomor paspor mereka.

Berikut profil singkatnya berdasarkan situs resmi depkeu Amerika Serikat.

1. Muhammad Dandi Adhiguna

Lahir di Gresik, Jawa Tengah 30 Juli 1996.

Ia berkebangsaan Indonesia, dengan dengan bukti paspor Indonesia.

2. Rudi Heryadi

BERITA REKOMENDASI

Lahir di Cirebon, 21 September 1973.

Laki-laki, berkebangsaan Indonesia. Ia terindikasi dengan ISIS.

3. Aria Kardian

Lahir di Tasikmalaya, Jawa Barat pada 16 Feb 1990. Ia memiliki paspor di Indonesia dan terkait dengan ISIS.

4. Dini Ramadhani

Lahir pada 10 Mar 1993; nationality Indonesia. Berkelamin perempuan.

5. Dwi Dahlia Susanti

Saat ini dia bermukim di Idlib, Syria.

Ia seorang perempuan dan lahir 28 Jul 1976.

Dalam keteranganya dijelaskan, Dwi Dahlia Susanti telah menjadi fasilitator keuangan ISIS setidaknya sejak 2017 dan telah membantu anggota ISIS lainnya dengan pengiriman dana yang melibatkan individu di Indonesia, Turki, dan Suriah.

Sumber: Departemen Keuangan AS/Kompas.TV

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas