Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Presiden Ukraina Zelensky Ajukan 10 Poin Damai, Rusia Sebut itu Upaya Diplomasi 404

Presiden Ukraina Zelensky ajukan 10 poin perdamaian, Rusia menyebutnya upaya diplomasi 404. Vladimir Putin tetap ingin Ukraina akui 4 wilayah barunya.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Presiden Ukraina Zelensky Ajukan 10 Poin Damai, Rusia Sebut itu Upaya Diplomasi 404
HANDOUT / UKRAINIAN PRESIDENTIAL PRESS SERVICE / AFP
Foto selebaran ini diambil dan dirilis oleh layanan pers kepresidenan Ukraina pada 30 Agustus 2022, menunjukkan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menghadiri pertemuan dengan kepala Badan Energi Atom Internasional (IAEA) di Kyiv. - Zelensky ajukan 10 poin perdamaian yang disebut Rusia sebagai upaya diplomasi 404. 

Ukraina meminta Rusia menegaskan integritas teritorial Ukraina kembali sesuai dengan Piagam PBB, yang menurut Zelensky tidak sesuai dengan negosiasi.

6. Penarikan pasukan Rusia

Ukraina juga meminta penghentian permusuhan, pemulihan perbatasan negara Ukraina dengan Rusia.

7. Keadilan

Poin ke-7 termasuk pembentukan pengadilan khusus untuk mengadili kejahatan perang Rusia.

8. Pencegahan ekosida

Zelensky juga meminta perlindungan lingkungan, dengan fokus pada penghapusan ranjau dan pemulihan fasilitas pengolahan air.

BERITA REKOMENDASI

9. Pencegahan eskalasi konflik

Ukraina meminta Rusia tak memperluas konflik dan membangun arsitektur keamanan di ruang Euro-Atlantik, termasuk jaminan untuk Ukraina.

10. Konfirmasi akhir perang

Zelensky meminta konfirmasi Rusia agar mengakhiri perang termasuk dokumen yang ditandatangani oleh pihak yang terlibat.

Presiden Rusia Vladimir Putin berbicara kepada peserta kompetisi guru melalui konferensi video di kediaman negara bagian Novo-Ogaryovo di luar Moskow pada 5 Oktober 2022.
Presiden Rusia Vladimir Putin berbicara kepada peserta kompetisi guru melalui konferensi video di kediaman negara bagian Novo-Ogaryovo di luar Moskow pada 5 Oktober 2022. (Gavriil GRIGOROV / SPUTNIK / AFP)

Baca juga: Tok! Vladimir Putin Hentikan Ekspor Minyak ke Negara G7 yang Sepakati Pembatasan Harga

Tanggapan Rusia

Rusia menolak proposal perdamaian Zelensky.

Presiden Rusia Vladimir Putin menegaskan kembali, Rusia tidak akan menyerahkan empat wilayah yang telah diambil paksa dari Ukraina, yaitu Donetsk, Luhansk, Zaporizhzhia, dan Kherson.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas