Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar Pemimpin Dunia yang Hadiri World Economic Forum 2023 di Davos, Swiss

Berikut ini daftar pemimpin dunia yang menghadiri World Economic Forum’s (WEF) 2023 di Davos, Swiss.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Daftar Pemimpin Dunia yang Hadiri World Economic Forum 2023 di Davos, Swiss
Fabrice COFFRINI / AFP
Wakil Perdana Menteri China Liu He berbicara selama sesi pertemuan tahunan Forum Ekonomi Dunia (WEF) di Davos pada 17 Januari 2023. 

Sekretaris jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa: Antonio Guterres

Direktur pelaksana Dana Moneter Internasional: Kristalina Georgieva

Direktur jenderal Organisasi Kesehatan Dunia: Tedros Adhanom Ghebreyesus

Direktur jenderal Organisasi Perdagangan Dunia: Ngozi Okonjo-Iweala

Direktur eksekutif UNICEF: Catherine Russell

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Organisasi Perjanjian Atlantik Utara: Jens Stoltenberg

(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas