Video Warga Israel Berdemo di Hotel Tempat Antony Blinken Menginap, Tuntut Gencatan Senjata
Warga Israel berdemonstrasi di luar sebuah hotel di Tel Aviv tempat Antony Blinken menginap.
Penulis: Diah Putri Pamungkas
Editor: Febri Prasetyo
TRIBUNNEWS.COM - Warga Israel berdemonstrasi di luar sebuah hotel di Tel Aviv tempat Antony Blinken menginap pada Senin (19/8/2024).
Mereka menuntut Menteri Luar Negeri AS yang sedang berkunjung itu untuk menekan pemerintah Israel agar menyetujui kesepakatan pembebasan sandera di Gaza.
(*)
Berita selengkapnya simak video di atas.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.