Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Miliki Rambut Berkilau dan Bebas Ketombe Pakai Masker Pisang dan Lidah Buaya, Begini Cara Membuatnya

Banyak cara dilakukan untuk mendapatkan rambut yang sehat, berkilau dan terbebas dari ketombe.

Editor: Bobby Wiratama
zoom-in Miliki Rambut Berkilau dan Bebas Ketombe Pakai Masker Pisang dan Lidah Buaya, Begini Cara Membuatnya
Boldsky
ilustrasi Perawatan Rambut 

TRIBUNNEWS.COM - Memiliki rambut yang berkilau adalah dambaan setiap orang.

Banyak cara dilakukan untuk mendapatkan rambut yang sehat, berkilau dan terbebas dari ketombe.

Satu di antara perawatan yang bisa dilakukan yakni menggunakan masker rambut yang terbuat dari bahan alami.

Dikutip TribunPalu.com dari Blodsky, masker ini bisa Anda buat sendiri di rumah menggunakan pisang, minyak zaitun, lidah buaya dan lemon.

 Perawatan Rambut saat Musim Dingin Tiba Gunakan Masker Telur, Madu dan Labu, Begini Cara Membuatnya

Bagaimana caranya?

Simak selengkapnya di bawah ini.

Pisang dan Minyak Zaitun

BERITA TERKAIT

Kaya akan potasium, antioksidan, minyak alami, serta nutrisi dan vitamin esensial, pisang adalah bahan yang baik untuk membuat masker rambut.

Selain menambahkan kilau ke rambut Anda, pisang juga merawat rambut rontok dan secara nyata mengurangi ketombe.

Pisang dan minyak zaitun memiliki kecenderungan untuk melembutkan rambut Anda.

Halaman selengkapnya>

Sumber: Tribun Palu
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas