Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Metode Sunat Laser Hanya di Indonesia, Ternyata Bukan dengan Sinar, Melainkan Electrical Cauter

Sunat alias pemotongan kulup pada penis pria di Indonesia bisa dilakukan dengan berbagai macam cara, salah satunya dengan laser.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Metode Sunat Laser Hanya di Indonesia, Ternyata Bukan dengan Sinar, Melainkan Electrical Cauter
TRIBUNNEWS.COM/TRIBUNNEWS.COM/FX ISMANTO
Suasana Khitan atau Sunat di Rumah Khitan Dr Diky Prasetya, rame pasien anak-anak yang mau di Khitan atau Sunat. TRIBUNNEWS.COM/IST/FX ISMANTO 

3. Hanya memerlukan waktu 15-30 menit.

4. Tidak perlu menggunakan alat yang menggantung seperti pada metode klem.

Tapi metode ini banyak kekurangannya, yaitu;




1. Prosedur harus dilakukan oleh dokter bedah.

Jika tidak dilakukan dengan benar, penis dikhawatirkan dapat menutup kembali.

2. Luka sunat tidak boleh terkena air selama beberapa hari.

3. Jika dilakukan pada balita, dokter mungkin akan menyarankan bius total.

BERITA TERKAIT

Malah menurut dr. Obed Yosia yang tidak merekomendasikan metode sunat laser seperti ini dengan alasan;

* Risiko kepala penis terpotong

* Risiko luka bakar karena elemen cauter

* Jahitan atau bentuk bisa miring

* Risiko pendarahan.

Kesalahan diatas dapat menyebabkan hasil kurang estetis, alias kurang bagus.

Sehingga tidak menutup kemungkinan membuat malu anak seumur hidupnya.(*)

Artikel telah dipublikasikan GridHEALTH.id dengan judul
Hanya di Indonesia, Ada Cara Sunat Laser Bukan dengan Sinar, Melainkan Electrical Cauter

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas