Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Ibu Baru Perlu Tahu, Kebutuhan ASI Bayi Baru Lahir Ternyata Tak Lebih Banyak dari 1 Sendok Teh

Para ibu baru perlu tahu, ternyata kebutuhan ASI bayi baru lahir tidak sebanyak yang dibayangkan. Bahkan tidak lebih dari 1 sendok teh!

Editor: Nakita
zoom-in Ibu Baru Perlu Tahu, Kebutuhan ASI Bayi Baru Lahir Ternyata Tak Lebih Banyak dari 1 Sendok Teh
Shutterstock
Pemberian ASI eksklusif dan inisiasi menyusui dini (IMD) menjadi langkah yang dapat membantu mencegah risiko terjadinya stunting pada anak. 

TRIBUNNEWS.COM - Calon ibu harus tahu fakta kalau kebutuhan ASI bayi baru lahir ternyata tak lebih dari 1 sendok teh.

Sering terjadi seorang ibu baru merasa sedih hingga stress saat tak bisa menyusui bayinya usai melahirkan.

Tak sedikit yang mengeluhkan ASInya sangat sedikit atau bahkan tak keluar sama sekali.

Padahal perasaan khawatir atau sedih ini harusnya dihindari di awal-awal masa pasca melahirkan.

Bila ASI tidak lancar dan Anda merasa khawatir berlebihan, duh bisa-bisa ASI malah tidak keluar sama sekali.

Hal ini disebabkan salah satu faktor yang memperlancar ASI adalah perasaan rileks dan bahagia.

Untuk itu, Anda sebisa mungkin harus mengindari stres, khawatir, atau sedih berlebihan bila ingin aliran ASI lancar.

Berita Rekomendasi

Lagipula, Anda perlu tahu, kalau kebutuhan ASI bayi baru lahir ternyata tidak sebanyak yang Anda bayangkan.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Sumber: Nakita
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas